Senayan, atau lengkapnya Senayan Library Management System (SLiMS), adalah perangkat lunak manajemenperpustakaan (Library Management System) sumber terbuka yang dilesensikan di bawah GPL v3. Aplikasi yang dikembangkan oleh tim dari Pusat Informasi dan Human Pendidikan Nasional Republik Indonesia ini dibangun dengan PHP , basis data MySQL, dan pengontrol versi Git. Pada tahun 2009,Senayan memenangi INAICTA 2009 untuk kategori Open Source.
OK. Langsung saja ke proses intall slims7 ya....
Ohhh, ya sebelum kita menginstall slims7 pastikan kita sudah menginstall Lamp Server
Langkah 1 :
=> Jika kita belum mempunyai file slims7, kita bisa mendownloadnya dan jika kita sudah mendownloadnya dan file tersebut ada di folder download.
=> Setelah kita mendownload file tersebut, lalu kita buka terminal.
-> ctrl+alt+t
-> sudo su
-> cd Downloads
-> ls perintah untuk melihat isi folder tersebut)
-> Pastikan bahwa file slims ada pada folder Download.
=> Extrak file slim7 yang tadi kita Downloads.
-> unzip nama file yang kita download ( contoh: silms7_cendana-slims7-cendana.zip )
-> setelah file tersebut kita extrak maka aka muncul file baru bernama slims7_cendana-slims7-cendana.
=> Pindahlah file yang sudah di extrak tadi ke var/www
-> cd /var/www
-> ls
-> mv /home/kpliklaten/download/slims7_cendana-slims7-cendana /var/www
-> ls
-> maka akan muncul file yang kita pindahkan
=> Buatlah folder baru bernama slims dan pindahkan file slims7_cendana-slims7-cendana ke folder slims.
-> mv slims7_cendana-slims7-cendana/ slims
=> Gantilah hak aksesnya.
-> chown -R www-data:www-data
-> chmod 755 slims
-> cd slims
-ls
=> Bukalah phpmyadmin melalui web browser.
-> Buatlah database bernama slims, lalu klik create.
=> Bukalah instalasi slims cendananya.
-> www.alamat.ip.kita/slims (nama file pada database).
-> nanti akan muncul tampilan seperti ini. Langsung saja klik let's star the installation.
=> Isilah data sesuai phpmyadmin dan user loginnya, lalu klik continue.
=> Setelah muncul tampilan seperti ini berarti instalasi berhasil, lalu klik OK, start the SLiMS. Setelah itu hapus folder installnya untuk keamanan security nya....
-> Setelah berhasil menginstal slims akan muncul tampilan seperti ini.
-> Jika kita akan masuk. kita harus memasukkan username dan password.yang sudah kita buat tadi.
-> Inilah tampilan administratornya.
-> Kita bisa mengaturnya sesuai kebutuhan.
* Terima kasih sudah belajar bersama saya, semoga ilmunya bermanfaat. *
0 komentar:
Post a Comment