Menambahkan Price Box pada WordPress

 Menambahkan Price Box pada WordPress



Bila Anda menambahkan Price Box widget ke halaman Anda, Anda akan memiliki bentuk yang terlihat seperti ini.


Cara membuatnya :
  • Siapkan tempat untuk widget  Price Box (PB).
  • Klik + Widget untuk menambahkan widget.



  • Setelah itu, akan muncul beberapa widget yang telah Anda install.
  • Klik widget Price Box (PB).


  • Kemudian widget tersebut muncul pada halaman.
  • Arahkan kursor Anda pada widget PB dan akan muncul menu-menu seperti Edit, Duplicate dan Delete.
  • Klik Edit.


  • Anda akan diarahkan ke pengaturen widget PB.

  • Isi Title dengan Nama Barang atau jasa yang akan ditawarkan.
  • Isi harga sesuai dengan keinginan Anda.
  • Per adalah seberapa sering Anda akan menagih pembeli. Mungkin "per minggu", "per bulan" atau bahkan "sekali off."
  •  Anda bisa memberikan sekilas tentang barang/jasa dengan mengisi kolom Information Text.
  • Jika perlu, isi juga Feature text-nya.
  • Scroll le bawah dan Anda akan mendapati pengaturan lagi.


  •  Anda dapat mengatur Button Text untuk apa pun yang Anda suka. Mungkin sesuatu seperti "Beli".
  • Di Button URL pembeli akan pergi ketika mereka mengklik tombol. Anda bisa mengirim mereka ke halaman arahan terpisah, formulir kontak, email, add to cart URL atau URL PayPal yang akan mulai langganan mereka.
  •  Beri tanda centeng pada "Open in New Window" jika Anda ingin saat embeli meng-klik Button Text, akan muncul tab baru yang mengarahkan ke URL Anda.
  • Anda juga bisa mengature Style, Button Style, Feature Style. Sesuai dengan keinginan Anda.
  • Jika pengaturannya sudah selesai klik Tombol Done. 
  •  Silahkan lihat di website Anda.





*semoga tutorial ini bermanfaat untuk teman-teman*

0 komentar:

Post a Comment